Pentingnya Penegakan Hukum untuk Para Mafia Seperti Kata Anies Baswedan
Keberadaan para mafia ini memang sangat meresahkan para warga dan menghambat kemajuan negeri ini. Pada pidato pak Anies Baswedan baru baru ini, penegakan hukum di Indonesia harus berjalan dengan benar di mana hukum tidak boleh hanya tajam ke bawah tapi juga ke atas.
Inilah Pentingnya Penegakan Hukum untuk Para Mafia
Pada pidato kemerdekaan tersebut pak Anies juga menyampaikan jika memiliki pendapat yang sama dengan pak Surya Paloh. Penegakan hukum untuk urusan mafia ini benar benar harus tegas agar bisa terselesaikan secara tuntas. Berikut pentingnya penegakan hukum untuk para mafia :
- Menuntaskan Penyelidikanya
Berbicara soal aktivitas mafia ini memang sangat krusial, pak Anies juga berkali kali menekannya dalam pidato terbarunya bila kehadiran mafia sangat meresahkan warga dan membuat ketidakpastian masyarakat menjadi jadi.
Salah satu penegakan hukum terbaik dalam mengatasi permasalahan ini adalah dengan menuntaskan penyelidikanya. Semua yang terlibat di dalam aktivitas mafia mulai dari kalangan bawah sampai dengan atas harus pemerintah periksa dan mendorong transparansi.
- Tidak Boleh Ada Pihak Terkait yang Lolos
Keberadaan mafia ini memang harus pemerintah tangani dengan serius dan tegas. Penyelidikan secara tuntas akan menemukan beberapa pihak yang terlibat secara mendalam sehingga menemukan banyak orang di dalamnya.
Melalui proses penyelidikan ini semua yang terlibat dalam aktivitas mafia harus benar benar pemerintah berikan hukuman. Dalam pidatonya tersebut Pak dengan tegas bahwa mafia dan para pihak terkait tidak boleh pemerintah biarkan berlenggang tanpa pertanggung jawaban.
- Sebagai Upaya Menunjukan Hukum yang Adil
Seperti apa yang pak Anies Baswedan katakan jika hukum di Indonesia benar benar harus pemerintah terapkan secara adil. Apabila berhasil memberantas mafia ini akan jadi langkah awal baik dalam memperlihatkan wajah hukum di Indonesia.
Menunjukan hukum tidak hanya tajam ke bawah melainkan juga ke atas menjadi salah satu tujuan dan usaha luar biasa. Keberhasilan ini tentu akan meningkatkan tingkat kepercayaan masyarakat kepada dunia perhukuman Indonesia menjadi lebih baik.
Demikian informasi mengenai pentingnya penegakan hukum secara adil untuk rakyat Indonesia. Hukum memang menjadi dasar dalam mengambil keputusan di Republik ini. Menegakannya dengan baik dan benar merupakan hal wajib untuk seluruh pemerintah dan semua elemen dalam berbangsa dan bernegara.